Kamis, 19 September 2013

What is the meaning of "Incredible Space"?

Menurut saya nih, banyak dari kalian yang nanya-nanya tentang blog ini. Ini blog apaan sih? Kok ga ada postingan nya? Terus yang punya siapa? Artinya apaan lagi Incredible Space? Sabar-sabaar, nanyanya satu-satu yaa..

Jadi ini adalah blog pribadi saya yang saya buat untuk berbagi pengalaman, pengetahuan, dan informasi yang saya miliki. Blog ini baru saya buat sehingga memang belum ada posting yang bermutu,hehe. Dan pada tanggal 19 September 2013 inilah posting pertama saya. Blog ini dibuat, dirancang, dan diisi oleh saya sendiri. Saya Salsabila Lutfiarahma, seorang siswi Sekolah Menengah Pertama yang berusia 13 tahun dan masih polos mungkin(?) Dan gadis polos ini memiliki, *jengjengjengjeng* Taraaaaa! Memiliki blog yang sedikit cukup bagus dengan judul blog "Incredible Space". Yups! Ini adalah topik kita sekarang. 


What is the meaning of Incredible Space? 'Incredible' berasal dari Bahasa Inggris yang artinya luar biasa. 'Space' juga berasal dari Bahasa Inggris yang artinya tempat. Jadi menurut bahasa, Incredible Space artinya adalah tempat yang luar biasa. Lalu, maksudnya nya apa? Maksudnya adalah, saya berharap, kelak blog ini akan menjadi tempat yang luar biasa bagi pengguna internet. Tempat yang istimewa dan beda dari yang lain. Dan menjadikan orang yang melihan blog ini langsung mengatakan "That's incredible!". Saya akan berusaha menjadikan blog ini berguna bagi orang lain sehingga saya senang, anda senang, semua pun juga senang(?)


Memang sih, menjadikan istimewa itu tidak mudah. Bukannya sulit loh yaa.. Sampai sekarang saya juga masih belum tau sih cara-caranya. Tapi insyaallah perlahan-perlahan kita bisa bersama-sama belajar untuk menjadikan sesuatu menjadi istimewa. Secara otomatis kita juga istimewa dong? Hahahaha super sekali-_-
Cukup sekian deh first post dari saya, tunggu posting berikutnya yaaa!! You are incredible! ^^



| Free Bussines? |

0 komentar:

:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n:

Posting Komentar

Salsabila Lutfiarahma . Diberdayakan oleh Blogger.